1. Perencanaan
Sebelum materi disampaikan kepada siswa seorang guru harus membuat perencanaan yang meliputi : RPP dan media pembelajaran yang akan digunakan sesuai dengan silabus yang ada.
2. Pelaksanaan
Dalam melaksanakan pembelajaran guru harus memeriksa kesiapan siswa, menjelaskan materi dengan bahasa yang mudah dipahami oleh siswa, melihat skenario pembelajaran yang tertuang dalam RPP, memanfaatkan media dengan baik.
3. Evaluasi dan tindak lanjut
Dilakukan untuk mengetahui sejauh mana pemahaman siswa dan sebagai tolok ukur keberhasilan kegiatan pembelajran.